- Our Music Video
Capturing Moments, Saving Memories
Video ini bukan sekadar karya visual, tapi jejak perjuangan kami dalam berkarya dan berdakwah lewat musik. Saksikan setiap momen berharga yang kami abadikan sebagai pengingat bahwa musik bisa menjadi cahaya.
Lebih dari ribuan pendengar setia terinspirasi bersama Azzam Haroki
Melalui nasyid dan musik bernuansa Islami, Azzam Haroki menghadirkan karya penuh makna yang menyentuh hati, menebar kebaikan, dan menguatkan jiwa generasi.